3+ Cara Save Foto dari Google Drive Iphone/Android/Komputer

Daftarilmu.com Google drive merupakan media penyimpanan file secara online dengan kapasitas 15 GB untuk setiap akun.

Dapat menjadi salah satu solusi penyimpanan anda supaya memori internal tetap lega. Berbagai file dapat disimpan disini seperti foto, vide, dokumen, bahkan file aplikasi sekalipun.

Berikut keunggulan google drive:

  1. Mudah digunakan
  2. Bisa di ponsel maupun laptop/PC
  3. Akses file kapan saja
  4. Membuat akun mudah tinggal pakai Gmail
  5. Lebih aman

Tapi dari berbagai keunggulan diatas masih ada yang kebingungan dalam menyimpan file dari google drive ke galeri.

Dan disini Daftarilmu.com akan membagikan tutorial cara save foto dari google drive ke galeri baik dari ponsel maupun laptop.

Cara Save Foto Google Drive ke Galeri (Android/Iphone)

  1. Pertama buka Aplikasi Google Drive anda cara menyimpan foto dari google drive
  2. Selanjutnya pilih folder dan foto yang akan di download
  3. Klik Tombol pojok kanan atas
  4. Kemudian scroll kebawah pilih download
  5. Selesai

Setelah berhasil di unduh file tersebut akan masuk ke folder download pada penyimpanan ponsel anda.

Bisa juga langsung dilihat dari galeri ponsel android maupun iphone anda.

Cara Save Semua Foto Google Drive ke Ponsel

Selain download satu persatu anda juga dapat langsung menyimpan semua foto yang berada dalam satu folder.

Caranya sebagai berikut:

  1. Pertama buka Aplikasi Google Drive anda cara menyimpan foto dari google drive
  2. Selanjutnya pilih folder dan foto yang akan di download
  3. Klik Tombol select all pojok kanan atas
  4. Lalu klik titik pojok kanan atas
  5. Kemudian scroll kebawah pilih download
  6. Selesai

Bagi pemilik laptop atau komputer juga dapat mengunduh file dari google drive, baik file milik anda sendiri maupun file dari teman atau dari internet.

Cara Menyimpan File dari Google Drive ke Laptop

Caranya sebagai berikut:

  1. Pertama buka web Google Drive cara menyimpan foto dari google drive
  2. Selanjutnya pilih folder dan foto yang akan di download
  3. Pilih salah satu file atau semua dengan klik CTRL + A
  4. Lalu klik kanan dan pilih download
  5. Selesai

Bagimana mudah kan cara menyimpan file dari google drive ke ponsel maupun laptop.

Cara tersebut dapat digunakan untuk menyimpan berbagai file yang ada di google drive baik foto, video, dokumen maupun file apk. Dan dapat dilakukan di iphone, android, dan komputer.

Semoga bermanfaat.

Baca juga:

BAGIKAN DENGAN TEMAN

Kategori:Aplikasi

Tag:Canva

author

Dedi Kurnia

Dedi kurnia adalah Penulis yang meliput topik yang berkaitan dengan Tutorial Teknologi, dan Tips & Trik Terbaru.

Tinggalkan komentar